-
Arsenal dan Tottenham Hotspur Imbang dalam Derby London Utara yang Menegangkan
55 minutes ago -
Industri Tekstil di Jabar Terancam Berhenti Produksi Imbas Predatory Pricing di Social Commerce
53 minutes ago -
Kebakaran Hebat Melahap Gudang Pengepul Plastik di Bogor
47 minutes ago -
Fun Walk HUT 55 Tahun KADIN Indonesia di Gelora Bung Karno
40 minutes ago -
Bawa Bukti Foto Dugaan Penalti, Thomas Doll Ngamuk Persija Jakarta Ditahan Bali United 1-1
40 minutes ago -
3 Tips Meningkatkan Kemampuan Bahasa Bayi, Orang Tua Silakan Coba
42 minutes ago -
Pembelot Wagner Ditangkap Polisi Norwegia, Diduga Ingin Kabur Kembali ke Rusia
37 minutes ago -
Operasi Pasar di Surakarta, Mendag Zulkifli Jamin Beras Tersedia dan Harga Terjangkau
40 minutes ago -
Gempa M3,3 Guncang Waropen Papua
35 minutes ago -
Charles Leclerc Yakin Ferrari Sudah Banyak Belajar untuk Kalahkan Mercedes
18 minutes ago -
Di Sidang Umum PBB, Menlu Retno Ajak Anggota PBB Bangkitkan Solidaritas Global
13 minutes ago -
Kapal Kargo Terbakar di Perairan Lampung, 26 Penumpang Berhasil Dievakuasi
18 minutes ago
Capai Visi Indonesia Maju 2045, Pemerintah Gercep Lakukan Ini
JAKARTA - Agenda reformasi struktural merupakan salah satu fokus pemerintah sejak awal masa kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Melalui reformasi struktural, pemerintah berharap mampu menciptakan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan, mengurangi ketimpangan, meningkatkan investasi, dan mengembangkan sumber daya manusia yang berkualitas.
BACA JUGA:
Analis Kebijakan Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Johan Kasim menilai, selama sepuluh tahun terakhir pemerintah telah menjalankan berbagai agenda reformasi struktural baik dalam bentuk pembangunan infrastruktur, pembangunan kualitas sumber daya manusia, serta perbaikan regulasi.
Menurutnya, seluruh langkah tersebut dilakukan untuk membangun struktur perekonomian yang lebih baik.
BACA JUGA:
Saat diterpa pandemi, agenda reformasi struktural sedikit bergeser menjadi agenda penanganan pandemi.
Pada 2024, Johan mengatakan konsistensi reformasi struktural harus terus dibangun. Banyak potensi perekonomian yang dapat didorong untuk menciptakan pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi lagi.